Related Item

Rabu, 10 Juli 2019

Membiasakan anak mengerjakan pekerjaan rumah tangga mendidik anak untuk sukses

Melakukan pekerjaan rumah tangga merupakan pekerjaan yang sepele, tetapi hasil penelitian Julie Lythcott-Haims dari Universitas Stanford ayng berjudul "How to Raise an Adult" membuktikan bahwa Orangtua yang menyuruh anak-anak mereka membantu merapikan rumah berperan lebih banyak dalam membuat mereka sukses di masa depan.

Dengan membuat mereka melakukan pekerjaan-pekerjaan rumah tangga, membuang sampah, mencuci baju sendiri, mereka sadar ‘aku harus melakukan pekerjaan hidup untuk menjadi bagian dari kehidupan'” kata Julie Lythcott-Haims. 

"Jika anak-anak tidak mencuci piring sekarang, berarti seseorang melakukannya untuk mereka. Jadi mereka tak hanya bebas dari pekerjaan, tetapi juga kehilangan pembelajaran bahwa sesuatu harus dilakukan dan tiap orang harus berkontribusi untuk kebaikan semua," tambah Lythcott-Haims.

Ketika ada orang yang mengalami masalah, mereka menyadarinya karena mereka sudah tahu seperti apa rasanya berjuang. Alih-alih menunggu tugas dari bos mereka, anak seperti ini mengerjakan tugas sendiri.


"Dengan membuat mereka melakukan tugas rumah tangga, mereka menyadari 'Saya harus melakukan pekerjaan dalam kehidupan ini agar menjadi bagian dari kehidupan.'" tambah Lythcott-Haims.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Related Topic